Cara Memasang Tombol Kontak Whatsapp di Dalam Blog dengan Mudah
niachan - Memasang tombol kontak Whatsapp di dalam blog terkadang memang dibutuhkan oleh beberapa blogger, Apalagi jika blog tersebut bertema jual beli online, ataupun toko online. Sangat penting sekali membutuhkan kontak Whatsapp guna sekaligus calon pembeli bisa langsung menghubungi penjual hanya dengan memalui tombol kontak Whatsapp yang sudah terpasang di blog.
Nah sekarang saya akan memberikan tutorial tentang Cara Memasang Tombol Kontak Whatsapp di Dalam Blog dengan Mudah. Kalian hanya cukup mengikuti langkah-langkah yang saya berikan, Jangan sampai ada yang kelewatan ya, kalau kelewatan hasilnya bakalan beda, ikuti pelan-pelan saja dan baca dengan teliti.
Cara Memasang Tombol Kontak Whatsapp di Dalam Blog dengan Mudah
1. Masuk / Login ke blogger kalian.
2. Pilih bagian Tata Letak.
3. Tambahkan Widget pada bagian Widget Sidebar.
4. Pilih HTML / JavaScript.
5. Copy dan pastekan kode ini di dalam HTML / JavaScript tersebut.
<center>
<div class="separator" style="clear: both; text-align: center;">
<a href="https://api.whatsapp.com/send?phone=682345678910"><img border="0" data-original-height="81" data-original-width="320" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjqzjE4qUzRljbHEM7pYWKCmxZdydj6dsnToLu6Z3FWgiRZh9MoC0Ja5QPvAn5ngOsKcxVUKwFEX1nKBtnzo6nRN0Ok4FRLV80HnNDcgRd6wNn_uH84w-LXTVYOXlthlIQP49xLpqgoFA/s1600/Tombol+Whatsapp+Nujinwo.png" /></a></div>
</center>
<div class="separator" style="clear: both; text-align: center;">
<a href="https://api.whatsapp.com/send?phone=682345678910"><img border="0" data-original-height="81" data-original-width="320" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjqzjE4qUzRljbHEM7pYWKCmxZdydj6dsnToLu6Z3FWgiRZh9MoC0Ja5QPvAn5ngOsKcxVUKwFEX1nKBtnzo6nRN0Ok4FRLV80HnNDcgRd6wNn_uH84w-LXTVYOXlthlIQP49xLpqgoFA/s1600/Tombol+Whatsapp+Nujinwo.png" /></a></div>
</center>
Keterangan :
- 682345678910 = nomor whatsapp
- bisa anda ganti sesuai dengan nomor whatsapp anda.
Dengan begitu tombol kontak whatsapp kalian sudah terpasang dengan baik dan sudah tampil dibagian side bar blog kalian. Pengunjung pun langsung bisa menghubungi anda dengan sekali klik.
Untuk memastikan apakah tombol tersebut bekerja dengan baik, anda bisa mencobanya dengan cara mengklik tombol tersebut.
Saya rasa hanya sekian tutorial dari saya. Mudah, dan Gampang kan ?. buat kalian yang masih bingung dengan langkah-langkah tersebut, silahkan bertanya di kolom komentar. Semoga bermanfaat dan Selamat Mencoba ! :)
Belum ada Komentar untuk "Cara Memasang Tombol Kontak Whatsapp di Dalam Blog dengan Mudah"
Posting Komentar